Sabtu 02 Jul 2022 15:43 WIB

Infografis Keutamaan Orang yang Menjaga Silaturahim

Infografis Keutamaan Orang yang Menjaga Silaturahim

Foto: Republika.co.id
Infografis Keutamaan Orang yang Menjaga Silaturahim

REPUBLIKA.CO.ID, 

 

1. Mendapat ridha Allah. Silaturahim adalah perintah-Nya.

2. Membuat bahagia kerabat atau idkhalus surur.

وَقَدْ وَرَدَ فِي الْخَبَرِ  إنَّ أَفْضَلَ الْأَعْمَالِ إدْخَالُ السُّرُورِ عَلَى الْمُؤْمِنِ

Artinya, “Telah tersebut dalam sebuah hadits, ‘Salah satu amal paling utama adalah idkhalus surur atau memasukkan kebahagiaan ke dalam hati orang yang beriman.’”

3. Membuat bahagia malaikat karena malaikat senang pada silaturahim.

4. Melahirkan memori atau ingatan positif dari orang beriman terhadap mereka yang menjaga silaturahim.

5. Membuat hati dan pikiran Iblis susah karena mereka menghendaki semangat persaudaraan manusia pecah.

6. Menambah berkah umur.

7. Menambah keberkahan rezeki.

8. Membuat bahagia ayah dan kakek yang sudah wafat karena mereka senang keturunannya menjaga hubungan kekerabatan.

9. Menambah muruah.

10. Menambah pahala setelah mereka yang menjaga silaturahim wafat karena karena kerabat akan menyebut kebaikannya semasa hidup.

 

 

Pengolah: Ani Nursalikah/mgrol135

Sumber: Artikel Republika.co.id

sumber : Republika.co.id
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement