Rabu 14 Jun 2023 10:45 WIB

Melihat Peternakan Unta di Hudaibiyah

Hudaibiyah berada di luar kota sekitar 25 kilometer dari Makkah. .

Rep: Fuji E Permana/ Red: Mohamad Amin Madani

Unta di gurun Hudaibiyah, Arab Saudi. Ahad (11/6/2023). (FOTO : Republika/Fuji E Permana)

Unta di gurun Hudaibiyah, Arab Saudi. Ahad (11/6/2023). (FOTO : Republika/Fuji E Permana)

Unta di gurun Hudaibiyah, Arab Saudi. Ahad (11/6/2023). (FOTO : Republika/Fuji E Permana)

Ali penggembala unta dari Sudan sedang menuangkan susu unta yang baru saja diperah. Ahad (11/6/2023) (FOTO : Republika/Fuji E Permana)

Susu unta yang baru saja diperas di gurun Hudaibiyah, Arab Saudi. Ahad (11/6/2023) (FOTO : Republika/Fuji E Permana)

Susu unta yang baru saja diperas di gurun Hudaibiyah, Arab Saudi. Ahad (11/6/2023) (FOTO : Republika/Fuji E Permana)

inline

REPUBLIKA.CO.ID,MAKKAH -- Peternakan unta berada di luar Kota Makkah, tepatnya di daerah Hudaibiyah, sekitar 25 kilometer dari Makkah.  

Selain mengembangbiakkan unta, peternakan unta tersebut juga menjual susu unta. Susu unta ini memiliki khasiat dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh. 

 

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement