Senin 10 Jul 2023 21:25 WIB

Bunga Raksasa yang Menjadi Ikon Provinsi Bengkulu Mekar

Rafflesia Arnoldi memiliki fase mekar selama sepekan..

Red: Tahta Aidilla

Pengunjung mengamati bunga Rafflesia Arnoldi yang mekar di Kabupaten Kepahiang, Provinsi Bengkulu, Senin (10/7/2023). Bunga raksasa yang menjadi icon provinsi tersebut rata-rata berdiameter 80 cm serta memiliki fase mekar selama seminggu lalu berangsur mati secara alami. (FOTO : ANTARA FOTO/Muhammad Izfaldi)

Pengunjung mengambil gambar bunga Rafflesia Arnoldi yang mekar sempurna di Kabupaten Kepahiang, Provinsi Bengkulu, Senin (10/7/2023). Bunga raksasa yang menjadi icon provinsi tersebut rata-rata berdiameter 80 cm serta memiliki fase mekar selama seminggu lalu berangsur mati secara alami. (FOTO : ANTARA FOTOANTARA FOTO/Muhammad Izfaldi)

inline

REPUBLIKA.CO.ID,  KEPAHIANG  --  Bunga Rafflesia arnoldii yang mekar di Kabupaten Kepahiang, Provinsi Bengkulu, Senin (10/7/2023).

Bunga raksasa yang menjadi ikon provinsi tersebut rata-rata berdiameter 80 cm serta memiliki fase mekar selama sepekan, lalu berangsur mati secara alami.

 

sumber : ANTARA FOTO/Muhammad Izfaldi
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement