Sabtu 23 Sep 2023 10:20 WIB

Infografis Jejak PKS Dukung Anies

Dukungan PKS menggenapkan kekuatan Koalisi Perubahan..

Red: Teguh Firmansyah

REPUBLIKA.CO.ID, PKS telah secara resmi mendukung pasangan Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar sebagai capres-cawapres 2024. Dukungan PKS menggenapkan kekuatan Koalisi Perubahan yang sudah didukung oleh Partai Nasdem dan PKB. 

Berikut jejak, dukungan PKS ke Anies Baswedan.

Baca Juga

24 Maret 2023

PKS resmi menekan piagam deklarasi kerja sama Koalisi Perubahan untuk Persatuan.

26 Agustus

Anies didampingi Tim 8 Koalisi Perubahan bertemu Ketua Majelis Syura PKS Salim Segaf Al Jufri.

31 Agustus

PKS tetap dukung Anies, meski Demokrat sebut Nasdem jadikan Muhaimin sebagai cawapres

2 September

PKS absen dalam deklarasi Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar di Surabaya

4 September

PKS komitmen ke Anies, keputusan Muhaimin dibahas di Majelis Syuro,

10 September

Anies hadir kegiatan senam sehat PKS di Palembang.

12 September

Anies-Cak Imin kunjungi markas PKS.

15 September

PKS resmi dukung Anies-Muhaimin.

 

sumber : Republika/berbagai sumber
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement