REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Tim nasional Jerman U-17 memastikan langkah ke partai semifinal setelah mengalahkan timnas Spanyol U-17 dengan skor tipis melalui gol titik putih 1-0 pada babak perempat final Piala Dunia U-17 2023.
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Tim nasional Jerman U-17 memastikan langkah ke partai semifinal setelah mengalahkan timnas Spanyol U-17 dengan skor tipis melalui gol titik putih 1-0 pada babak perempat final Piala Dunia U-17 2023.