Rabu 06 Dec 2023 09:56 WIB

Serangan Terbaru Zionis Israel Bikin RS Penuh

Rumah Sakit Al-Aqsa di Deir al-Balah tidak ada tempat untuk pasien baru.

Red: Tahta Aidilla

Warga Palestina mengambil jenazah dari rumah keluarga Abu Msabeh yang terkena serangan udara Israel di Deir Al Balah di Jalur Gaza selatan, (5/12/2023). (FOTO : EPA-EFE/MOHAMMED SABER)

Warga Palestina yang terluka akibat pemboman Israel di Jalur Gaza dibawa ke rumah sakit di Deir al Balah pada Selasa, (5/12/2023). (FOTO : AP Photo/Adel Hana)

Warga Palestina yang melarikan diri dari serangan darat Israel tiba di Rafah, Jalur Gaza, Selasa, (5/12/2023). (FOTO : AP Photo/Hatem Ali)

Warga Palestina yang terluka akibat pemboman Israel di Jalur Gaza dibawa ke rumah sakit di Deir al Balah pada Selasa, (5/12/2023). (FOTO : AP Photo/Adel Hana)

Warga Palestina yang melarikan diri dari serangan darat Israel tiba di Rafah, Jalur Gaza, Selasa, (5/12/2023). (FOTO : AP Photo/Hatem Ali)

inline

REPUBLIKA.CO.ID,  JALUR GAZA. --  Warga Palestina yang terluka akibat pemboman Israel di Jalur Gaza dibawa ke rumah sakit di Deir al Balah pada Selasa, (5/12/2023).

Lembaga Médecins Sans Frontières mengatakan bahwa lebih dari 100 orang tewas dan lebih dari 400 orang terluka telah tiba di ruang gawat darurat Rumah Sakit Al-Aqsa di Deir al-Balah dalam 48 jam terakhir, dan tidak ada tempat untuk pasien baru.

sumber : EPA, AP Photo
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement