Ahad 14 Jan 2024 09:27 WIB

Manfaat Musik untuk Kesehatan Mental

Musik membantu meningkatan suasana hati dan mengubah keadaan emosi..

Red: Gita Amanda

REPUBLIKA.CO.ID, Mendengarkan musik  dapat menghasilkan dopamin di otak. Musik membantu meningkatan suasana hati dan mengubah keadaan emosi, hingga melepas stres.

Berikut manfaat musik bagi kesehatan mental:

1. Musik dapat mengoptimalkan tidur karena menenangkan sistem saraf.

2. Musik berpotensi menjadi pereda stres karena dapat menjadi pengalih perhatian.

3. Musik dapat meningkatkan mood dan menambah kegembiraan.

4. Musik klasik dapat meningkatkan fokus.

5. Efek menenangkan dari musik mengurangi gejala depresi.

6. Musik dapat membantu mengatur detak jantung.

7. Musik mengaktifkan sistem saraf parasimpatis yang berkaitan dengan sistem istirahat dan pencernaan tubuh.


Pengolah: Gita Amanda

Sumber: Calm.com

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement