REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pesepak bola tim nasional U-20 Indonesia saat sesi latihan di Stadion Madya Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (25/1/2024).
Tim asuhan Indra Sjafri tersebut akan melakoni laga persahabatan dengan tim nasional U-20 Thailand pada Jumat (26/1/2024) di Stadion Utama Gelora Bung Karno.