Kamis 01 Feb 2024 23:59 WIB

Lagi, Ratusan Pengungsi Rohingya Terdampar di Aceh

Sebanyak 131 pengungsi etnis Rohingya dan warga Bangladesh terdampar di Aceh Timur.

Red: Edwin Dwi Putranto

Warga melintas di depan kapal pengangkut imigran etnis Rohingya yang terdampar di Pantai Kuala Parek, Kecamatan Sungai Raya, Kabupaten Aceh Timur, Aceh, Kamis (1/2/2024). Sebanyak 131 pengungsi etnis Rohingya dan warga Bangladesh itu terdampar pada pukul pukul 06:00 WIB, Kamis (1/2) di Aceh Timur, Aceh. (FOTO : ANTARA FOTO/Humaira)

Sejumlah imigran etnis Rohingya beristirahat usai terdampar di Pantai Kuala Parek, Kecamatan Sungai Raya, Kabupaten Aceh Timur, Aceh, Kamis (1/2/2024). Sebanyak 131 pengungsi etnis Rohingya dan warga Bangladesh itu terdampar pada pukul pukul 06:00 WIB, Kamis (1/2) di Aceh Timur, Aceh. (FOTO : ANTARA FOTO/Humaira)

Sejumlah imigran etnis Rohingya beristirahat usai terdampar di Pantai Kuala Parek, Kecamatan Sungai Raya, Kabupaten Aceh Timur, Aceh, Kamis (1/2/2024). Sebanyak 131 pengungsi etnis Rohingya dan warga Bangladesh itu terdampar pada pukul pukul 06:00 WIB, Kamis (1/2) di Aceh Timur, Aceh. (FOTO : ANTARA FOTO/Humaira)

inline

REPUBLIKA.CO.ID, ACEH -- Warga melintas di depan kapal pengangkut imigran etnis Rohingya yang terdampar di Pantai Kuala Parek, Kecamatan Sungai Raya, Kabupaten Aceh Timur, Aceh, Kamis (1/2/2024).

Sebanyak 131 pengungsi etnis Rohingya dan warga Bangladesh itu terdampar pada pukul pukul 06:00 WIB, Kamis (1/2) di Aceh Timur, Aceh. 

sumber : Antara Foto
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement