REPUBLIKA.CO.ID, BANTEN -- Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno meninjau stan santri penjual madu saat peluncuran santri digitalpreneur di Ponpes Nur El Falah, di Kampung Kubangsari, Kabupaten Serang, Banten, Jumat (29/3/2024).
Menurut Sandiaga, program tersebut bertujuan untuk mendorong kemandirian serta menumbuhkan jiwa kewirausahaan santri agar mampu menciptakan lapangan kerjanya sendiri.