REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR -- Menteri PUPR Basuki Hadimuljono bersama Ketua Dewan Pembina Yayasan Tazkia Cendekia Muhammad Syafii Antonio melakukan peresmian rumah susun Institut Tazkia hibah dari Kementerian PUPR di Bogor, Jumat (20/9/2024).
Rusunawa yang diresmikan ini diharapkan dapat menjadi sarana pendukung dalam mewujudkan kampus yang lebih nyaman dan representatif untuk para mahasiswa yang berasal dari berbagai daerah di Indonesia.