REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sejumlah siswa-siswi gotong royong membersihkan lumpur akibat banjir di SMAN 8, Jakarta Selatan, Jumat (21/11).
Banjir akibat luapan Sungai Ciliwung yang merendam sekolah tersebut menyebabkan terhentinya aktivitas belajar-mengajar.