Rabu 14 Jan 2015 20:52 WIB

Mengecek Restoran Halal Lewat QR Code LPPOM MUI

.

Red: Mohamad Amin Madani

Warga sedang menscan barcode verify Halal MUI Resto di Jakarta, Rabu (14/1). (Republika/Tahta Aidilla)

Warga sedang menscan barcode verify Halal MUI Resto di Jakarta, Rabu (14/1). (Republika/Tahta Aidilla)

Warga sedang menscan barcode verify Halal MUI Resto di Jakarta, Rabu (14/1). (Republika/Tahta Aidilla)

Warga sedang menscan barcode verify Halal MUI Resto di Jakarta, Rabu (14/1). (Republika/Tahta Aidilla)

inline

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Lembaga Pengkajian Pangan, Obat-obatan dan Kosmetika (LPPOM) Majelis Ulama Indonesia (MUI) meluncurkan layanan berbasis informasi halal berupa QR Code untuk resto, saat merayakan milad ke-26 di Gedung MUI, Jakarta, Selasa (13/1).

 

Selain peluncuran informasi halal QR Code untuk restoran, LPPOM MUI juga menerbitkan dua buku HAS serta peluncuran website versi baru dan Olympiade Halal 2015.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement