Selasa 12 Apr 2016 00:07 WIB

Menuju Pantai Tersembunyi Mekaki, Jangan Segan Bertanya

.

Red: Mohamad Amin Madani

Pantai Teluk Mekaki terletak di ujung selatan barat pulau Kecil Lombok. (Republika/Wihdan) (FOTO : Republika/ Wihdan)

Pantai Teluk Mekaki terletak di ujung selatan barat pulau Kecil Lombok. (Republika/Wihdan) (FOTO : Republika/ Wihdan)

Pantai Teluk Mekaki terletak di ujung selatan barat pulau Kecil Lombok. (Republika/Wihdan) (FOTO : Republika/ Wihdan)

Pantai Teluk Mekaki terletak di ujung selatan barat pulau Kecil Lombok. (Republika/Wihdan) (FOTO : Republika/ Wihdan)

Pantai Teluk Mekaki. (Republika/Wihdan) (FOTO : Republika/Wihdan)

Pantai Teluk Mekaki terletak di ujung selatan barat pulau Kecil Lombok. (Republika/Wihdan) (FOTO : Republika/ Wihdan)

Pantai Teluk Mekaki terletak di ujung selatan barat pulau Kecil Lombok. (Republika/Wihdan) (FOTO : Republika/ Wihdan)

inline

REPUBLIKA.CO.ID, Pantai Teluk Mekaki terletak di ujung selatan barat pulau Kecil Lombok. Mungkin nama yang kurang dikenal karena tidak sepopuler Pantai Kuta di Lombok Tengah atau Pantai Senggigi di Utara, dan tidak setenar Gili Trawangan atau Gili Nanggu di Sekotong.

Namun sekali saja kaki sudah menginjak pasir Pantai Teluk Mekaki, maka kita mulai tersadar bahwa pantai terpencil ini juga layak untuk menjadi destinasi wisata di Lombok.

Pantai Teluk Mekaki merupakan sebuah pantai tersembunyi, jauh dari keramaian, jauh dari bisingnya peradaban. Sebuah Pantai perawan yang begitu menggoda atau mungkin lebih cocok bila disebut sebagai “hidden paradise”.

Namun, untuk sampai ke Pantai Teluk Mekaki ini dibutuhkan perjuangan ekstra, karena jalan menuju pantai yang tersembunyi dibalik bukit-bukit yang tinggi tersebut minim marka penunjuk jalan, sehingga perlu banyak bertanya di sepanjang jalan menuju lokasi.

Tapi lelahnya perjuangan menuju lokasi akan terbayar ketika menyaksikan langsung keindahan Pantai Teluk Mekaki.

 

 

 

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement