Jumat 03 Jun 2016 23:33 WIB

Rencana Kereta Gantung Kawah Ijen

.

Red: Mohamad Amin Madani

Sejumlah wisatawan mendaki gunung Ijen dengan latar belakang gunung Raung di Paltuding, Banyuwangi, Jawa Timur, Jumat (3/6). (Antara/Budi Candra Setya) (FOTO : Antara/Budi Candra Setya)

Sejumlah wisatawan menikmati suasana di puncak Gunung Ijen, Banyuwangi, Jawa Timur, Jumat (3/6). (Antara/Budi Candra Setya) (FOTO : Antara/Budi Candra Setya)

Wisatawan menikmati pemandangan panorama kawah ijen di Gunung Ijen, Banyuwangi, Jawa Timur, Jumat (3/6).(Antara/Budi Candra Setya) (FOTO : Antara/Budi Candra Setya)

inline

REPUBLIKA.CO.ID, BANYUWANGI -- Sejumlah wisatawan mendaki gunung Ijen dengan latar belakang gunung Raung di Paltuding, Banyuwangi, Jawa Timur, Jumat (3/6).

Setelah ditetapkanya cagar wisata alam Kawah Ijen sebagai cagar biosfer dunia oleh UNESCO, pemerintah pusat berencana membangun fasilitas kereta gantung dari arah bawah menuju Kawah Ijen.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement