REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penataan secara swadaya lapak pedagang kaki Lima (PKL) di Pasar Balimester, Jatinegara, sudah mencapai 90 persen. Setelah penataan, rencananya seluruh PKL tersebut akan mengikuti program retribusi autodebet Bank DKI.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penataan secara swadaya lapak pedagang kaki Lima (PKL) di Pasar Balimester, Jatinegara, sudah mencapai 90 persen. Setelah penataan, rencananya seluruh PKL tersebut akan mengikuti program retribusi autodebet Bank DKI.