Ahad 26 Nov 2017 14:31 WIB

Gunung Agung Meletus, Abu Vulkanis Menyembur Setinggi 3 Km

.

Red: Mohamad Amin Madani

Asap dan abu vulkanis menyembur dari kawah Gunung Agung pascaletusan freatik kedua, terpantau dari Desa Culik, Karangasem, Bali, Ahad (26/11). (FOTO : Antara/Nyoman Budhiana)

Masyarakat beraktivitas dengan latar belakang Gunung Agung meletus, di Desa Culik, Karangasem, Bali, Ahad (26/11). (FOTO : Antara/Fikri Yusuf)

Asap dan abu vulkanis menyembur dari kawah Gunung Agung pascaletusan freatik kedua, terpantau dari Desa Culik, Karangasem, Bali, Ahad (26/11). (FOTO : Antara/Nyoman Budhiana)

Sejumlah warga menikmati liburan dengan latar belakang Gunung Agung meletus, di Pantai Jemeluk, Karangasem, Bali, Ahad (26/11). (FOTO : Antara/Nyoman Budhiana)

Sejumlah wisatawan menyaksikan letusan Gunung Agung dari Pantai Jemeluk, Karangasem, Bali, Ahad (26/11). (FOTO : Antara/Fikri Yusuf)

Gunung Agung menyemburkan asap dan abu vulkanis terlihat dari Desa Glumpang, Karangasem, Bali, Ahad (26/11) dini hari. (FOTO : Antara/Fikri Yusuf)

Gunung Agung mengeluarkannya asap berwarna kemerahan terlihat dari Desa Glumpang, Karangasem, Bali, Ahad (26/11) dini hari. (FOTO : Antara/Fikri Yusuf)

inline

REPUBLIKA.CO.ID,KARANGASEM -- Asap dan abu vulkanis menyembur dari kawah Gunung Agung pascaletusan freatik kedua, terpantau dari Desa Culik, Karangasem, Bali, Ahad (26/11).

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi menyatakan telah terjadi letusan freatik kedua pada pukul 17.20 Wita yang disusul dengan semburan asap dan abu vulkanis hingga ketinggian 3.000 meter.

Advertisement
Berita Terkait
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement