Hasil Nila Jaya. Direktorat Reserse Narkoba dan Polres jajaran melaksanakan konfrensi pers hasil operasi kepolisian kewilayahan Nila Jaya 2017, di Polda Metro Jaya 2017, Kamis (30/11). (FOTO : Republika/Iman Firmansyah)
Hasil Oprasi Nila Jaya. Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes. Pol. Raden Prabowo Argo Yuwono(TIga Kiri) dan Direktur Reserse Narkoba Polda Metro Jaya Suwondo Nainggolan (Tiga Kanan) beserta jajaran menunjukan hasil operasi Nila Jaya konfrensi pers operasi kepolisian kewilayahan Nila Jaya 2017, di Polda Metro Jaya 2017, Kamis (30/11). (FOTO : Republika/Iman Firmansyah)
Hasil Nila Jaya. Direktorat Reserse Narkoba dan Polres jajaran melaksanakan konfrensi pers hasil operasi kepolisian kewilayahan Nila Jaya 2017, di Polda Metro Jaya 2017, Kamis (30/11). (FOTO : Republika/Iman Firmansyah)
Hasil Nila Jaya. Direktorat Reserse Narkoba dan Polres jajaran melaksanakan konfrensi pers hasil operasi kepolisian kewilayahan Nila Jaya 2017, di Polda Metro Jaya 2017, Kamis (30/11). (FOTO : Republika/Iman Firmansyah)
Hasil Nila Jaya. Direktorat Reserse Narkoba dan Polres jajaran melaksanakan konfrensi pers hasil operasi kepolisian kewilayahan Nila Jaya 2017, di Polda Metro Jaya 2017, Kamis (30/11). (FOTO : Republika/Iman Firmansyah)
inline
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya telah berhasil meringkus 351 pelaku pengedar narkoba, yang ditangkap saat Polda menggencarkan Operasi Nila Jaya 2017 selama 15 hari.
Direktur Reserse Narkoba Polda Metro Jaya Kombes Pol Suwondo Nainggolan memaparkan, sejak 15 November 2017 hingga 29 November 2017 melaksanakan Operasi Nila Jaya 2017, telah mengungkap 291 kasus.
"Untuk jumlah laporan selama 15 hari, ada 291 kasus. Di mana kami melakukan penangkapan 351 orang. Dari bandar 26 orang dan pengedar 239 orang, kemudian pemakai 88 orang. Target operasi 44 orang, berhasil ditangkap 35 orang," papar Suwondo dalam rilis di Mapolda Metro Jaya, Kamis (30/11).
sumber : Republika