Sabtu 15 Dec 2018 18:26 WIB

Anies Terima Tim Persija di Balai Kota Jakarta

Persija sudah menantikan selama 17 tahun sejak gelar juara terakhirnya..

Rep: Prayogi, Mimi Kartika/ Red: Yogi Ardhi

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengakat piala ketika berfoto bersama pesepak bola Persija dan ofisial saat pawai Persija Juara di Balai Kota, Jakarta, Sabtu (15/12). (FOTO : Republika/Prayogi)

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyambut sejumlah pesepak bola Persija bersama ofisial saat pawai Persija Juara di Balai Kota, Jakarta, Sabtu (15/12). (FOTO : Republika/Prayogi)

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan memberikan sambutan ketika pawai Persija Juara di Balai Kota, Jakarta, Sabtu (15/12). (FOTO : Republika/Prayogi)

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan memberikan sambutan ketika pawai Persija Juara di Balai Kota, Jakarta, Sabtu (15/12). (FOTO : Republika/Prayogi)

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan berfoto bersama pesepak bola Persija dan ofisial ketika pawai Persija Juara di Balai Kota, Jakarta, Sabtu (15/12). (FOTO : Republika/Prayogi)

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan berfoto bersama pesepak bola Persija dan ofisial ketika pawai Persija Juara di Balai Kota, Jakarta, Sabtu (15/12). (FOTO : Republika/Prayogi)

inline

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyambut tim Persija Jakarta di acamerebut gelar juara Liga 1 Indonesia 2018, Sabtu (15/12). "Jangan pernah lupa kemenangan ini adalah ikhtiar yang menemukan takdirnya. Doa dukungan luar biasa kemenangan ada ditangan kita," ujar Anies dalam sambutannya di Balai Kota DKI Jakarta, Sabtu (15/12).

Ia mengatakan, Jakarta kembali merasakan berada di puncak atas gelar juara kompetisi sepak bola tertinggi di Indonesia itu. Sebab, Persija sudah menantikan selama 17 tahun sejak gelar juara terakhirnya di kompetisi yang sama.

sumber : Republika
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement