REPUBLIKA.CO.ID, DEPOK -- Presiden Joko Widodo meresmikan pembukaan Rembuk Nasional Pendidikan dan Kebudayaan (RNPK) 2019 di Pusdiklat Kemendikbud, Depok, Jawa Barat,Selasa (12/2).
Kegiatan yang diselenggarakan selama empat hari mulai Senin (11/2) hingga Kamis (14/2) tersebut mengangkat tema 'Menguatkan Pendidikan, Memajukan Kebudayaan'.