REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pekerja menyelesaikan proyek renovasi Masjid Istiqlal, Jakarta, Jumat (20/9/2019).
Pengerjaan renovasi dan perbaikan struktur bangunan masjid ini ditargetkan rampung tahun 2020 mendatang dengan anggaran sebesar Rp.465 miliar.