Selasa 01 Oct 2019 17:34 WIB

Sekitar 4.500 Warga Wamena Mengungsi ke Jayapura

Warga mengungsi ke Jayapura pascakerusuhan yang mengakibatkan 33 orang meninggal..

Red: Mohamad Amin Madani

Warga Wamena yang diangkut menggunakan pesawat Hercules milik TNI AU tiba di Sentani, Jayapura, Papua, Selasa (1/10/2019). (FOTO : Antara/Gusti Tanati)

Warga Wamena menunggu pesawat yang akan digunakan untuk mengangkut mereka di Bandara Wamena, Papua, Selasa (1/10/2019). (FOTO : Antara/Gusti Tanati)

Warga Wamena yang diangkut menggunakan pesawat Hercules milik TNI AU tiba di Sentani, Jayapura, Papua, Selasa (1/10/2019). (FOTO : Antara/Gusti Tanati)

Warga Wamena yang diangkut menggunakan pesawat Hercules milik TNI AU tiba di Sentani, Jayapura, Papua, Selasa (1/10/2019). (FOTO : Antara/Gusti Tanati)

Prajurit TNI melakukan patroli keamanan di Wamena, Papua, Selasa (1/10/2019). (FOTO : Antara/Gusti Tanati)

inline

REPUBLIKA.CO.ID, WAMENA -- Warga Wamena yang diangkut menggunakan pesawat Hercules milik TNI AU tiba di Sentani, Jayapura, Papua, Selasa (1/10/2019).

Sekitar 4.500 warga Wamena mengungsi ke Jayapura pascakerusuhan yang mengakibatkan 33 orang meninggal pada 23 September 2019.

sumber : Antara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement