Rabu 04 Dec 2019 20:01 WIB

Mengintip Dapur Tahu Bah Kacung yang Berdiri Sejak 1912

Industri tahu Kediri tersebut hingga sekarang masih mempertahankan cara tradisional..

Red: Mohamad Amin Madani

Penerus generasi ke-3 Tahu Bah Kacung Herman Budiono (51 tahun) berpose di industri tahu Bah Kacung di Kota Kediri, Jawa Timur, Rabu (4/12/2019). (FOTO : Antara/Zabur Karuru)

Pekerja mengangkat tahu takwa yang telah jadi di industri tahu Bah Kacung di Kota Kediri, Jawa Timur, Rabu (4/12/2019). (FOTO : Antara/Zabur Karuru)

Pekerja mengangkat tahu takwa yang telah jadi di industri tahu Bah Kacung di Kota Kediri, Jawa Timur, Rabu (4/12/2019). (FOTO : Antara/Zabur Karuru)

Pekerja menggiling kedelai secara manual di industri tahu Bah Kacung di Kota Kediri, Jawa Timur, Rabu (4/12/2019). (FOTO : Antara/Zabur Karuru)

inline

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penerus generasi ke-3 Tahu Bah Kacung Herman Budiono (51 tahun) berpose di industri tahu Bah Kacung di Kota Kediri, Jawa Timur, Rabu (4/12/2019).

Industri tahu yang dirintis sejak 1912 dan merupakan pelopor industri tahu Kediri tersebut hingga sekarang masih mempertahankan cara tradiional dalam membuat tahu Bah Kacung.

sumber : Antara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement