Sabtu 15 Feb 2020 02:18 WIB

Infografis Konsumsi Rumah Tangga Melambat

Pertumbuhan pengeluaran konsumsi rumah tangga melambat dibandingnya 2018.

Konsumsi rumah tangga melambat.

REPUBLIKA.CO.ID, Badan Pusat Statistik (BPS) mengingatkan perlambatan konsumsi rumah tangga patut diwaspadai sebagai titik awal penurunan daya beli masyarakat. Hal itu terungkap dalam data yang dipaparkan BPS dalam konferensi persenya, Rabu (5/2).

Pertumbuhan pengeluaran konsumsi rumah tangga (year on year)

5,02 persen> kuartal pertama

5,18 persen > kuartal kedua

5,01 persen > kuartal ketiga

4,97 persen > kuartal keempat

"Dengan kondisi tersebut, sepanjang 2019, pertumbuhannya adalah 5,04 persen, melambat dibandingkan 2018, 5,05 persen," kata Kepala BPS Suhariyanto.

Penyebab: Penjualan eceran yang tumbuh melambat menjadi 1,52 persen dari 4,73 persen pada periode yang sama di tahun sebelumnya. Di sisi lain, penjualan wholesale sepeda motor dan mobil penumpang masing-masing terkontraksi sebesar 5,60 persen dan 7,24 persen.

Seberapa tertarik Kamu untuk membeli mobil listrik?

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement