Kamis 27 Feb 2020 08:16 WIB

Kongres Umat Islam Indonesia Resmi Dibuka

.

Rep: Putra M Akbar, Fuji Eka Permana/ Red: Yogi Ardhi

Wakil Presiden RI yang juga Ketua Umum MUI, KH. Ma (FOTO : Republika/Putra M. Akbar)

Ketua Panitia Pelaksana Pusat Kongres Umat Islam Indonesia (KUII) VII, Zaitun Rasmin memberikan sambutan pada acara tersebut di Pangkal Pinang, Kepulauan Bangka Belitung, Rabu (26/2). (FOTO : Republika/Putra M. Akbar)

Gubernur Kepulauan Bangka Belitung Erzaldi Rosman Djohan memberikan sambutan pada pembukaan Kongres Umat Islam Indonesia (KUII) VII di Pangkal Pinang, Kepulauan Bangka Belitung, Rabu (26/2). (FOTO : Republika/Putra M. Akbar)

Layar kamera yang menampilkan Wakil Presiden RI yang juga Ketua Umum MUI, KH. Ma (FOTO : Republika/Putra M. Akbar)

Wakil Presiden RI yang juga Ketua Umum MUI, KH. Ma (FOTO : Republika/Putra M. Akbar)

Wakil Presiden RI yang juga Ketua Umum MUI, KH. Ma (FOTO : Republika/Putra M. Akbar)

inline

REPUBLIKA.CO.ID,- PANGKAL PINANG -- Kongres Umat Islam Indonesia (KUII) VII dibuka oleh Wakil Presiden KH Ma'ruf Amin di Hotel Novotel, Bangka Belitung pada Rabu (26/2). KUII bertema 'Strategi Perjuangan Umat Islam Indonesia Dalam Mewujudkan NKRI yang Maju, Adil dan Beradab' diselenggarakan atas keinginan luhur umat Islam.

Ketua Organizing Committee (OC) KUII, Ustaz Zaitun Rasmin saat memberikan laporan pada pembukaan KUII mengatakan, adanya keinginan luhur dan usaha tiada henti dari umat Islam Indonesia untuk mewujudkan NKRI yang maju, adil dan beradab. Maka KUII ke-VII diselenggarakan.

"Walaupun di tengah-tengah rasa pesimisme oleh sebagian kalangan setelah enam kongres serupa dilewati, tapi umat Islam selalu terinspirasi bahwa musyawarah adalah perintah Ilahi," kata Ustaz Zaitun saat memberikan pidato pada pembukaan KUII, Rabu (26/2) malam

sumber : Republika
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement