Calon penumpang mengamati jadwal perjalanan kereta di Stasiun Gambir, Jakarta, Kamis (3/9). PT KAI (Persero) Daop 1 Jakarta menambah perjalanan hingga 41 kereta api (KA) pada September 2020. Penambahan perjalanan KA tersebut guna memenuhi kebutuhan para pengguna kereta api.Prayogi/Republika. (FOTO : Prayogi/Republika)
Layanan kereta api jarak jauh di Stasiun Jakarta Kota dibuka mulai hari ini dengan tujuan Surabaya Gubeng dan tujuan Semarang Tawang (FOTO : Prayogi/Republika)
Kereta yang melayanai dua rute tersebut adalah KA Jayakarta Surabaya dan KA Menoreh tujuan Semarang. (FOTO : Prayogi/Republika)
Penumpang harus memesan tiket secara online dengan jadual keberangkat paling cepat 7 hari setelah pemesanan tiket. (FOTO : Prayogi/Republika)
Untuk bisa berangkat menggunakan kereta ini penumpang tetap harus menerapkan protokol kesehatan ketat, termasuk menunjukkan surat keterangan hasil tes rapid atau menujukkan hasil tes usap yang negatif. (FOTO : Prayogi/Republika)
inline
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT KAI (Persero) Daop 1 Jakarta menambah perjalanan hingga 41 kereta api (KA) pada September 2020. Penambahan perjalanan KA tersebut guna memenuhi kebutuhan para pengguna kereta api.
sumber : Republika