REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penerapan pembatasan sosial berskala besar (PSBB) transisi di DKI Jakarta sudah berjalan satu pekan. Beberapa fasilitas umum telah kembali dibuka untuk umum.
Namun aktivitas ibadah dan pengajian di Masjid Agung Sunda Kelapa masih ditutup untuk umum. Masjid hanya dibuka ketika pelaksanaan shalat Jumat dengan imbauan tetap menerapkan protokol kesehatan.
Tidak ada kode iklan yang tersedia.
Kegiatan shalat wajib berjamaah sehari-hari pun hanya diikuti oleh pengurus masjid.