REPUBLIKA.CO.ID, JAMBI -- Umat Islam memperbanyak ibadah termasuk tadarus Al Quran pada selama Ramadhan. Seperti yang dilakukan oleh umat muslim di Jambi, Lampung, hingga Medan. Mereka mendaras dan mendalami kajian alquran dengan berbagai medium termasuk Alquran Braille.