REPUBLIKA.CO.ID, Juru Bicara Pemerintah Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito menjelaskan kondisi kasus Covid-19 di Indonesia hingga Kamis (10/6), yakni:
Prediksi kenaikan kasus Covid-19 masih akan terjadi hingga beberapa minggu ke depan pascalibur Idulfitri.
Pulau Jawa berkontribusi terhadap 52,4 persen kasus nasional.
25 kabupaten/kota yang berkontribusi besar pada kenaikan kasus secara nasional.
Kabupaten/kota dengan kenaikan kasus tertinggi di lima provinsi tersebut, yakni:
1. Jateng
* Kudus naik 7.594 persen, BOR 90,2 persen.
* Jepara naik 685 persen, BOR 88,18 persen.
* Demak naik 370 persen, BOR mencapai 96,3 persen.
* Sragen naik 338 persen, BOR 74,84 persen
* Pati naik 205 persen, BOR 89,57 persen
* Kota Semarang naik 193 persen, BOR 87,95 persen
* Kabupaten Semarang naik 94 persen
2. Kepulauan Riau
* Kota Batam naik 257 persen
* Karimun naik 116 persen
* Natuna naik 100 persen
* Bintan naik 81 persen
* Kota Tanjung Pinang naik 13 persen
3. Sumatera Barat
* Pasaman Barat naik 157 persen, BOR 75 persen
* Agam naik 151 persen
* Solok naik 128 persen
* Dharmasraya naik 125 persen
* Kota Padang naik 75 persen
4. DKI Jakarta
* Jakarta Selatan naik 92 persen
* Jakarta Timur naik 67 persen
* Jakarta Pusat naik 57 persen
* Jakarta Utara naik 43 persen
* Jakarta Barat naik 42 persen
5. Jawa Barat
* Ciamis naik 700 persen
* Bandung naik 261 persen, BOR 82,73 persen
* Kota Cimahi naik 250 persen, BOR 76,6 persen
* Cianjur naik 188 persen
* Karawang naik 152 persen
* Cirebon naik 115 persen
sumber: satgas covid-19
pengolah data: dessy suciati saputri, ratna puspita