REPUBLIKA.CO.ID, KAIMANA -- Masjid Darussalam dan Kompleks situs pemakaman raja di Namatota, Kaimana, Papua Barat, Jumat (18/3/2022). Namatota merupakan kerajaan yang ada di Semenanjung Bomberai dan berafiliasi dengan Kesultanan Tidore di Maluku Utara.