REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- PSM Makassar gagal merebut kembali puncak klasemen dari Bali United setelah kalah dari Madura United pada pertandingan Liga 1 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, DI Yogyakarta, Kamis (15/12/2022). Madura United menang dengan skor 1-0.