Rabu 24 May 2023 21:30 WIB

Bangun Mushola dari Papan Plastik Daur Ulang

Pemanfaatan limbah plastik tersebut merupakan bagian dari pelestarian lingkungan..

Red: Mohamad Amin Madani

Pekerja menyelesaikan pembangunan musala menggunakan bahan papan dari limbah plastik daur ulang di dalam kawasan Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Punggur, Batam, Kepulauan Riau, Rabu (24/5/2023). Pembangunan musala dari limbah plastik daur ulang tersebut merupakan bagian dari peran TPA Punggur dalam pemanfaatan limbah dan sampah. (FOTO : Antara/Teguh Prihatna)

Pekerja memotong bahan berupa papan dari limbah plastik daur ulang saat pembangunan musala di dalam kawasan Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Punggur, Batam, Kepulauan Riau, Rabu (24/5/2023). Pembangunan musala dari limbah plastik daur ulang tersebut merupakan bagian dari peran TPA Punggur dalam pemanfaatan limbah dan sampah. ANTARA FOTO/Teguh Prihatna/nym. (FOTO : Antara/Teguh Prihatna)

inline

REPUBLIKA.CO.ID,BATAM -- Pekerja menyelesaikan pembangunan mushola menggunakan bahan papan dari limbah plastik daur ulang di dalam kawasan Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Punggur, Batam, Kepulauan Riau, Rabu (24/5/2023).

Pembangunan mushola dari limbah plastik daur ulang tersebut merupakan bagian dari peran TPA Punggur dalam pemanfaatan limbah dan sampah. 

sumber : Antara
Advertisement
Berita Terkait
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement