Kamis 25 May 2023 13:00 WIB

Rendahnya Kesadaran Imunisasi untuk Balita

Kemennkes mencatat baru 4,02 persen balita dapat imunisasi dasar lengkap di Indonesia.

Red: Tahta Aidilla

Petugas kesehatan memberikan vaksin polio tetes kepada balita di Posyandu Asem, Lemahabang, Indramayu, Jawa Barat, Kamis (25/5/2023). (FOTO : ANTARA FOTO/Dedhez Anggara)

Petugas kesehatan memberikan vaksin polio tetes kepada balita di Posyandu Asem, Lemahabang, Indramayu, Jawa Barat, Kamis (25/5/2023). (FOTO : ANTARA FOTO/Dedhez Anggara)

inline

REPUBLIKA.CO.ID,  LEMAHABANG  --  Petugas kesehatan memberikan vaksin polio tetes kepada balita di Posyandu Asem, Lemahabang, Indramayu, Jawa Barat, Kamis (25/5/2023).

Kementerian Kesehatan melaporkan capaian imunisasi dasar lengkap hingga April 2023 secara nasional sebanyak 174 ribu bayi atau 4,02 persen relatif masih rendah dari target trismester pertama sebanyak 33,3 persen.

 

sumber : ANTARA FOTO/Dedhez Anggara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement