REPUBLIKA.CO.ID,PEKALONGAN -- Guru SLB mempraktekkan cara berkomunikasi menggunakan bahasa isyarat kepada siswa di Pekalongan, Jawa Tengah, Rabu (20/9/2023).
Pengenalan bahasa isyarat kepada pelajar itu untuk mengajarkan cara berinteraksi kepada orang penyandang disabilitas tuna wicara dan tuna rungu guna menumbuhkan rasa empati kepada sesama.