Rabu 29 May 2024 22:48 WIB

Olah TKP Ledakan Tabung Gas Elpiji di Bekasi

Ledakan yang terjadi di agen gas elpiji 3 kg itu terjadi pada pukul 15.58 WIB.

Red: Tahta Aidilla

Tim Inafis melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) di lokasi ledakan tabung gas elpiji 3 kg di Kayuringin, Bekasi, Jawa Barat, Rabu (29/5/2024). Menurut polisi ledakan yang terjadi di agen gas elpiji 3 kg itu terjadi pada pukul 15.58 WIB dan menyebabkan satu orang mengalami luka bakar, sementara penyebab ledakan masih dalam penyelidikan. (FOTO : ANTARA FOTO/Fakhri Hermansyah)

Petugas kepolisian memasang garis polisi di gerbang lokasi ledakan tabung gas elpiji 3 kg di Kayuringin, Bekasi, Jawa Barat, Rabu (29/5/2024). Menurut polisi ledakan yang terjadi di agen gas elpiji 3 kg itu terjadi pada pukul 15.58 WIB dan menyebabkan satu orang mengalami luka bakar, sementara penyebab ledakan masih dalam penyelidikan. (FOTO : ANTARA FOTO/Fakhri Hermansyah)

inline

REPUBLIKA.CO.ID,  BEKASI --  Tim Inafis melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) di lokasi ledakan tabung gas elpiji 3 kg di Kayuringin, Bekasi, Jawa Barat, Rabu (29/5/2024).

Menurut polisi ledakan yang terjadi di agen gas elpiji 3 kg itu terjadi pada pukul 15.58 WIB dan menyebabkan satu orang mengalami luka bakar, sementara penyebab ledakan masih dalam penyelidikan.

 

sumber : ANTARA FOTO/Fakhri Hermansyah
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement