Rabu 19 Nov 2025 21:09 WIB

Gunung Semeru Erupsi, Tinggi Kolom Abu Capai 2.000 Meter

PVMBG menaikkan status aktivitas Semeru menjadi Level Awas.

Red: Edwin Dwi Putranto

Warga melihat luncuran awan panas Gunung Semeru di Desa Sumberwuluh, Candipuro, Lumajang, Jawa Timur, Rabu (19/11/2025). Berdasarkan data PVMBG, Gunung Semeru mengalami erupsi dengan kolom abu setinggi 2.000 meter di atas puncak atau mencapai total ketinggian sekitar 5.676 mdpl dengan amplitudo gempa letusan mencapai 40 mm. (FOTO : ANTARA FOTO/Irfan Sumanjaya)

Erupsi Gunung Semeru dipantau dari Lumajang, Jawa Timur, Rabu (19/11/2025). PVMBG menaikkan status aktivitas Semeru dari Level II (Waspada) menjadi Level IV (Awas) menyusul peningkatan erupsi dan intensitas gempa vulkanik yang signifikan. (FOTO : Dok BNPB)

Luncuran awan panas Gunung Semeru di Desa Sumberwuluh, Candipuro, Lumajang, Jawa Timur, Rabu (19/11/2025). Berdasarkan data PVMBG, Gunung Semeru mengalami erupsi dengan kolom abu setinggi 2.000 meter di atas puncak atau mencapai total ketinggian sekitar 5.676 mdpl dengan amplitudo gempa letusan mencapai 40 mm. (FOTO : ANTARA FOTO/Irfan Sumanjaya)

Sejumlah warga mengungsi di Pos Pengamatan Gunung Semeru, Lumajang, Jawa Timur, Rabu (19/11/2025). Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) menaikkan status aktivitas Semeru dari Level II (Waspada) menjadi Level IV (Awas) menyusul peningkatan erupsi dan intensitas gempa vulkanik yang signifikan. (FOTO : ANTARA FOTO/Irfan Sumanjaya)

Gunung Semeru mengeluarkan material vulkanik saat meletus di Lumajang, Jawa Timur, Indonesia, Rabu (19/11/2025). (FOTO : Badan Geologi via AP)

Erupsi Gunung Semeru dipantau dari Lumajang, Jawa Timur, Rabu (19/11/2025). Gunung Semeru mengalami erupsi dengan kolom abu setinggi 2.000 meter di atas puncak. (FOTO : Dok BNPB)

inline

REPUBLIKA.CO.ID, LUMAJANG -- Warga melihat luncuran awan panas Gunung Semeru di Desa Sumberwuluh, Candipuro, Lumajang, Jawa Timur, Rabu (19/11/2025).

Berdasarkan data PVMBG, Gunung Semeru mengalami erupsi dengan kolom abu setinggi 2.000 meter di atas puncak atau mencapai total ketinggian sekitar 5.676 mdpl dengan amplitudo gempa letusan mencapai 40 mm.

Baca Juga

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) menaikkan status aktivitas Semeru dari Level II (Waspada) menjadi Level IV (Awas) menyusul peningkatan erupsi dan intensitas gempa vulkanik yang signifikan.

sumber : Antara Foto
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement