REPUBLIKA.CO.ID, ASMAT -- Menteri Kesehatan Nila DF Moeloek meninjau penanganan pasien gizi buruk dan campak di Kabupaten Asmat, Papua, Kamis (25/1).
Kunjungan kerja Menkes ke penampungan dan RSUD Agats untuk meninjau penanganan pasien campak dan gizi buruk.