Sabtu 20 Oct 2018 17:35 WIB

Kiai Ma'ruf Hadiri Konser Nasyid dan Shalawat di Istora

Ma'ruf Amin melelang serban untuk disumbangkan kepada korban bencana alam..

Rep: Muhyiddin/ Red: Mohamad Amin Madani

Calon Wakil Presiden nomor urut 1 KH Ma'ruf Amin saat memberikan sambutan pada acara Konser Nasyid dan Sholawat di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (20/10). (FOTO : Republika/Putra M. Akbar)

Calon Wakil Presiden nomor urut 1 KH Ma'ruf Amin saat memberikan sambutan pada acara Konser Nasyid dan Sholawat di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (20/10). (FOTO : Republika/Putra M. Akbar)

Calon Wakil Presiden nomor urut 1 KH Ma'ruf Amin bersama musisi saat menggelar doa bersama pada acara Konser Nasyid dan Sholawat di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (20/10). (FOTO : Republika/Putra M. Akbar)

Calon Wakil Presiden nomor urut 1 KH Ma'ruf Amin berjalan usai memberikan sambutan pada acara Konser Nasyid dan Sholawat di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (20/10). (FOTO : Republika/Putra M. Akbar)

Calon Wakil Presiden nomor urut 1 KH Ma'ruf Amin saat akan memberikan sorban yang sudah dilelang pada acara Konser Nasyid dan Sholawat di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (20/10). (FOTO : Republika/Putra M. Akbar)

Calon Wakil Presiden nomor urut 1 KH Ma'ruf Amin bersama Nasyith Majidi bersalaman usai memberikan sorban yang sudah dilelang pada acara Konser Nasyid dan Sholawat di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (20/10). (FOTO : Republika/Putra M. Akbar)

Sejumlah musisi saat membawakan sebuah lagu pada acara Konser Nasyid dan Sholawat di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (20/10). (FOTO : Republika/Putra M. Akbar)

inline

REPUBLIKA.CO.ID,  JAKARTA -- Calon wakil presiden (cawapres) nomor urut 01, KH Ma'ruf Amin menghadiri acara Konser Nasyid dan Shalawat untuk Kerukunan Bangsa di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (20/10).

Dalam acara tersebut Ma'ruf Amin melelang serban kesayangannya. Hasil lelang serban itu akan disumbangkan kepada korban bencana alam di Sulteng dan NTB.

 

 

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement