Ahad 01 Sep 2019 04:05 WIB

Lima Makanan Mengandung Probiotik

Bahan makanan mengandung probiotik baik untuk menangkal berbagai penyakit.

Foto: Republika.co.id
Ilustrasi makanan mengandung probiotik.

REPUBLIKA.CO.ID, Probiotik makanan yang cukup penting untuk tubuh. Bahan makanan mengandung probiotik juga baik untuk menangkal berbagai penyakit.

Berikut lima makanan mengandung probiotik:

1. Yoghurt: Yoghurt merupakan pilihan klasik yang menjadi sumber probiotik baik.

2. Kimchi: Makanan khas korea ini mengandung probiotik. Namun jika tak suka pedas, Anda dapat membuat fermentasi sayuran tanpa cabai.

3. Sup kedelai Jepang atau miso: Sup miso hangat baik untuk tubuh.

4. Tempe: Tempe merupakan fermentasi kedelai yang mengandung probiotik. Namun lebih baik jika diolah menjadi tumisan dan bukan digoreng di minyak panas agar tak menghilangkan kandungan probiotiknya.

5. Susu kefir: Ini merupakan minuman probiotik yang terbuat dari susu murni dan fermentasi bibit kefir.

n Gita Amanda

Sumber: Megafood

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement