REPUBLIKA.CO.ID,SERANG -- Presiden Joko Widodo didampingi Gubernur Banten Wahidin Halim meninjau pelaksanaan Vaksinasi COVID-19 untuk pelajar di SMA Negeri 4 Serang di Kasemen, Serang, Banten, Selasa (21/9/2021).
Presiden Joko Widodo dan rombongan juga meninjau pelaksanaan vaksinasi COVID-19 untuk umum di Puskesmas Kota Serang.