Kamis 11 Jan 2024 23:55 WIB

Penampakan Bencana Tanah Longsor di Garut

Penyebab dari longsor ini adalah hujan deras yang terus-menerus mengguyur..

Red: Tahta Aidilla

Material tanah longsor menutup akses Jalan Bungbulang, Kecamatan Pamulihan, Kabupaten Garut, Kamis (11/1/2024). (FOTO : Dok Diskominfo Kabupaten Garut)

Material tanah longsor menutup akses Jalan Bungbulang, Kecamatan Pamulihan, Kabupaten Garut, Kamis (11/1/2024). (FOTO : Dok Diskominfo Kabupaten Garut)

Kendaraan melintas di Jalan Garut-Tasikmalaya yang terdampak tanah longsor, Desa Tenjowaringin, Kecamatan Salawu, Kabupaten Tasikmalaya, Kamis (11/1/2023). (FOTO : Dok. Tagana Kabupaten Tasikmalay)

inline

REPUBLIKA.CO.ID,  PAMULIHAN. --  Material tanah longsor menutup akses Jalan Bungbulang, Kecamatan Pamulihan, Kabupaten Garut, Kamis (11/1/2024). 

Bencana longsor yang menghambat akses transportasi di Jalan Raya Bungbulang - Garut, tepatnya di Kampung Cijotang, Desa Pananjung, Kecamatan Pamulihan, pada Kamis sore. jalur tersebut kini tidak dapat dilalui oleh kendaraan akibat material longsor yang menutupi jalan.

Penyebab dari longsor ini adalah hujan deras yang terus-menerus mengguyur wilayah tersebut, ditambah dengan kondisi tanah tebing yang labil. Tidak ada laporan mengenai korban jiwa atau kerusakan material yang signifikan akibat kejadian ini.

Tanah longsor juga terjadi di Jalan Garut-Tasikmalaya, Desa Tenjowaringin, Kecamatan Salawu, Kabupaten Tasikmalaya.

sumber : Dok.Republika
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement