Ahad 16 Jun 2024 23:59 WIB

Tradisi Pawai Obor Semarakkan Malam Takbiran Sambut Idul Adha

Takbir keliling dengan membawa obor dilakukan di sejumlah daerah di Indonesia.

Red: Edwin Dwi Putranto

Sejumlah anak mengikuti pawai obor saat takbiran keliling di Kecamatan Ranomeeto, Kabupaten Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara, Ahad (16/6/2024). Takbiran keliling tersebut untuk menyambut Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriah yang jatuh pada Senin (17/6). (FOTO : ANTARA FOTO/Andry Denisah)

Sejumlah anak membawa obor saat takbir keliling di Kelurahan Ngletih, Kota Kediri, Jawa Timur, Ahad (16/6/2024). Tradisi takbir keliling mengitari kampung setempat tersebut untuk menyambut Idul Adha 1445 H. (FOTO : ANTARA FOTO/Prasetia Fauzani)

Sejumlah anak mengikuti pawai obor saat takbiran keliling di Kecamatan Ranomeeto, Kabupaten Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara, Ahad (16/6/2024). Takbiran keliling tersebut untuk menyambut Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriah yang jatuh pada Senin (17/6). (FOTO : ANTARA FOTO/Andry Denisah)

inline

REPUBLIKA.CO.ID, Sejumlah anak mengikuti pawai obor saat takbiran keliling di Kecamatan Ranomeeto, Kabupaten Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara, Ahad (16/6/2024).

Takbiran keliling tersebut untuk menyambut Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriah yang jatuh pada Senin (17/6).

sumber : Antara Foto
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement