Ahad 23 Jun 2024 23:25 WIB

Persiapan Timnas U-16 Jelang Laga Kedua Piala AFF

Indonesia akan bertanding melawan Filipina.

Red: Edwin Dwi Putranto

Pesepak bola Timnas Indonesia U-16 mengikuti latihan jelang pertandingan AFF U-16 di Stadion UNS, Solo, Jawa Tengah, Ahad (23/6/2024). Indonesia akan bertanding melawan Filipina pada grup A Piala AFF U-16. ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha/wpa. (FOTO : ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha)

Pesepak bola Timnas Indonesia U-16 mengikuti latihan jelang pertandingan AFF U-16 di Stadion UNS, Solo, Jawa Tengah, Ahad (23/6/2024). Indonesia akan bertanding melawan Filipina pada grup A Piala AFF U-16. ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha/wpa. (FOTO : ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha)

Pesepak bola Timnas Indonesia U-16 mengikuti latihan jelang pertandingan AFF U-16 di Stadion UNS, Solo, Jawa Tengah, Ahad (23/6/2024). Indonesia akan bertanding melawan Filipina pada grup A Piala AFF U-16. (FOTO : ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha)

inline

REPUBLIKA.CO.ID, SOLO -- Pesepak bola Timnas Indonesia U-16 mengikuti latihan jelang pertandingan AFF U-16 di Stadion UNS, Solo, Jawa Tengah, Ahad (23/6/2024).

Indonesia akan bertanding melawan Filipina pada grup A Piala AFF U-16 pada Senin, 24 Juni 2024 pukul 19.30 WIB di Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah.

Pelatih Garuda Muda, Nova Arianto berjanji akan menampilkan permaianan yang lebih bagus. Mengingat, Pada Laga sebelumnya, tim asuhan Nova tampil kurang maksimal pada 15 menit pertama. Serangan Indonesia masih bisa diantisipasi oleh Singapura.

Menghadapi Young Azkals, Mierza Firjatullah dkk berpeluang meraih tiga poin. Pada pertandingan pertama, Filipina dihajar Laos dengan skor 0-3.

Nova Arianto menyoroti persoalan penyelesaian akhir atau finishing serta efesiensi yang harus diperbaiki saat melawan Timnas FIlipina besok.

sumber : Antara Foto
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement