Kamis 17 Aug 2017 23:13 WIB

Jokowi Resmikan Simpang Susun Semanggi

.

Rep: Antara/ Red: Yogi Ardhi Cahyadi

Presiden Joko Widodo (kedua kanan) didampingi Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat (kanan), Menteri PUPR Basuki Hadimuljono (ketiga kanan), Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi (kedua kiri) dan Ketua DPRD DKI Jakarta Prasetyo Edi Marsudi (kiri) berjalan bersama seusai meresmikan Simpang Susun Semanggi di Jakarta, Kamis (17/8). (FOTO : Puspa Perwitasari/Antara)

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Presiden Joko Widodo mengacungkan jempol bagi pembangunan Simpang Susun Semanggi yang rampung sesuai target dan dapat segera beroperasi. Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengacungkan jempolnya seraya mengapresiasi selesainya proyek pembangunan Simpang Susun Semanggi saat ia meresmikan beroperasinya simpang dengan bentang lengkung terpanjang yakni 80 m tanpa tiang tersebut.

 

sumber : Antara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement