Seorang warga mencari harta benda yang masih bisa diselamatkan setelah rumahnya hancur terkena tanah longsor di Kelurahan Juata Permai, Tarakan, Kalimantan Utara, Senin (28/9/2020). Tanah longsor terjadi di empat lokasi di Tarakan karena hujan deras sehingga menyebabkan sebelas orang meninggal dunia. (FOTO : FACHRURROZI/ANTARA )
Sejumlah warga memberi simpati kepada Yacobus Tani (kanan) yang menjadi korban luka-luka dalam musibah tanah longsor di Kelurahan Juata Permai, Tarakan, Kalimantan Utara, Senin (28/9/2020). Tanah longsor terjadi di empat lokasi di Tarakan karena hujan deras sehingga menyebabkan sebelas orang meninggal dunia. (FOTO : FACHRURROZI/ANTARA )
Sejumlah warga melayat di samping jenazah seorang anak yang menjadi korban tanah longsor di Kelurahan Juata Permai, Tarakan, Kalimantan Utara, Senin (28/9/2020). Tanah longsor terjadi di empat lokasi di Tarakan karena hujan deras sehingga menyebabkan sebelas orang meninggal dunia. (FOTO : FACHRURROZI/ANTARA )
inline
REPUBLIKA.CO.ID, TARAKAN -- Sejumlah rumah warga rusak akibat tanah longsor di Kelurahan Juata Permai, Tarakan, Kalimantan Utara, Senin (28/9).
Tanah longsor terjadi di empat lokasi di Tarakan karena hujan deras sehingga menyebabkan sebelas orang meninggal dunia.
sumber : Antara Foto