REPUBLIKA.CO.ID, CILEGON -- Nanjir merendam pemukiman warga Ciwandan, Cilegon, Banten, Kamis (3/12). Banjir terjadi akibat hujan deras yang mengakibatkan Sungai Ciwandan meluap hingga menggenangi jalan raya Cilegon-Anyer setinggi 50 cm hingga 1 meter.