Selasa 13 Mar 2018 23:09 WIB

Aher Lantik Pjs Bupati Purwakarta dan Pjs Walikota Bekasi

.

Rep: Edi Yusuf, Maman Sudiaman/ Red: Yogi Ardhi Cahyadi

Dihadapan Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan Penjabat Sementara (PJS) Bupati Purwakarta Taufiq Budi Santoso dan Wali Kota Bekasi Rudi Gandakusumah mengucapkan sumpah jabatan, di Aula Barat, Gedung Sate, Kota Bandung, Selasa (13/3). (FOTO : Republika/Edi Yusuf)

Dihadapan Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan Penjabat sementara (Pjs) Bupati Purwakarta Taufiq Budi Santoso dan Wali Kota Bekasi Rudi Gandakusumah mengucapkan sumpah jabatan, di Aula Barat, Gedung Sate, Kota Bandung, Selasa (13/3). (FOTO : Republika/Edi Yusuf)

Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan memasang tanda jabatan kepada Penjabat sementara (Pjs) Wali Kota Bekasi Rudi Gandakusumah dan Bupati Purwakarta Taufiq Budi Santoso, di Aula Barat, Gedung Sate, Kota Bandung, Selasa (13/3). (FOTO : Republika/Edi Yusuf)

Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan memasang tanda jabatan kepada Penjabat sementara (Pjs) Bupati Purwakarta Taufiq Budi Santoso dan Wali Kota Bekasi Rudi Gandakusumah (kiri) di Aula Barat, Gedung Sate, Kota Bandung, Selasa (13/3). (FOTO : Republika/Edi Yusuf)

Dihadapan Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan penjabat sementara (Pjs) Wali Kota Bekasi Rudi Gandakusumah menandatangani jabatan di Aula Barat, Gedung Sate, Kota Bandung, Selasa (13/3). (FOTO : Republika/Edi Yusuf)

Dihadapan Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan penjabat sementara (Pjs) Bupati Purwakarta Taufiq Budi Santoso menandatangani jabatan di Aula Barat, Gedung Sate, Kota Bandung, Selasa (13/3). (FOTO : Republika/Edi Yusuf)

inline

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan  melantik Ruddy Gandakusumah sebagai Pjs Wali Kota Bekasi dan Penjabat Bupati Purwakarta Taufiq Budi Santoso di Aula Barat Gedung Sate, Selasa (13/3).

Aher pun berharap, kedua pejabat bisa saling berkomunikasi dan kemitraan dengan seluruh stakeholders untuk menjaga stabilitas politik, keamanan dan ketertiban masyarakat, dan bangun konsolidasi intern pemerintahan daerah.

Agar, tugas-tugas pemerintahan daerah terutama pelayanan publik di Kota Bekasi dan Kabupaten Purwakarta dapat terus berjalan optimal, sampai dengan berakhirnya masa jabatan. Yakni, saat pelantikan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bekasi serta Bupati dan Wakil Bupati Purwakarta Masa Jabatan 2018-2023.

sumber : Republika
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement